Minggu, 29 Mei 2011

Error Saat Masuk Dashboard Blogspot

Error Ketika akan Masuk Ke Dashboar Blogger.com - Ketika suatu saat saya akan masuk dashboard blogspot, saya mendapati error seeperti ini :  BLogger : Not Found Error 404

Blogger erorEror masuk blogspot ini terjadi ketika saya membuak dengan browser Mozilla Firefox dan Chrome, Tapi jika dengan Internet Explorer Versi 7 , proses masuk ke dashbor blogspot berjalan normal. Seperti biasa blog Kumpartips Mencari informasi di google soal  “blogger.com Not FoundError 404” in akhrnya ada satu artikel yang bisa menjadi rujukan yang sumbernya dari sini :

blogger.com Not FoundError 404 

Problem Not Found Error 404 saat login / masuk ke Blogger.com atau Blogger custom
Oleh Tim Multimedia Ponpes Al-Khoirot
Saya memakai browser Firefox dan tidak bisa masuk (login) ke blogger.com, ada pesan "Not Found Error 404" apa yang terjadi?
Biasanya karena ada ketidakcocokan browser yang dipakai dengan sistem pada Blogger.com.
Cobalah upgrade browser Anda ke versi yang terbaru. Setelah itu bersihkan cache atau browsing history-nya. Dan coba lagi.

Sudah saya lakukan itu semua, dan tetap tidak berhasil masuk (login) ke blogger.com. Apa yang harus saya lakukan?
Coba masuk ke blogger.com melalui alamat url berikut: http://www2.blogger.com/home
Ada solusi alternatif lain?
Ada, coba memakai browser lain. Kalau gagal pakai Firefox, pakailah Chrome atau IE atau Opera.
Saya ada masalah baru, saya tidak bisa membuka domain Blogger custom saya yang beralamat di (misalnya) www.alkhoirot.net. Pesannya sama,"Not Found Error 404" Bagaimana cara mengatasinya?
Coba disetting ulang Blogger Custom-nya.
Caranya,
1. Masuk ke Blogger.com -> Pengaturan -> Publikasikan
2. Pada "Berpindah ke" klik -> blogspot.com -> Simpan Setelan.
3. Kembali setting ke Blogger Custom dengan cara klik Pengaturan -> Publikasikan ->
4. Klik Domain Ubahsuaian -> klik Beralihlah ke pengaturan lanjut
5. Pada "Domain Anda" masukkan alamat domain Anda contoh www.alkhoirot.net.
6. Isi verifikasi kata sesuai yang tertera.
6. Klik Simpan setelan. Selesai.

 

Semoga artikel “Error Ketika akan Masuk Ke Dashboar Blogger.com” bermanfaat untuk anda yang mengalami hal serupa dengan saya .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Komentar anda langsung tampil , jadi Mohon Komentar nya jangan Spam yah.... Trims